Bekasi Batasi Aktivitas Warga Dampak Psbb Dki Jakarta
Bekasi (ANTARA) – Pemerintah Kota Bekasi, Jawa Barat mulai membatasi aktivitas warga hingga pukul 23.00 WIB menyusul diberlakukannya kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) secara ketat oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta. Kepala Kepolisian Resor Metro Bekasi Kota Kombes Wijonarko mengatakan kebijakan pembatasan jam malam ini menindaklanjuti rapat koordinasi terbatas Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kota … Read more